Manfaat Forecasting dalam Bisnis

Apakah Anda mengetahui tentang forecasting atau peramalan dalam dunia bisnis? Berikut ini penjelasannya. Itu adalah alat dan teknik yang digunakan untuk memprediksi perkembangan bisnis, seperti penjualan, pengeluaran, dan keuntungan. Forecasting juga disebut dengan peramalan bisnis yang melibatkan pembuatan tebakan yang tepat tentang metrik bisnis tertentu, seperti pertumbuhan penjualan, atau prediksi untuk ekonomi secara keseluruhan. Perusahaan … Read more

Prinsip Lean Manufacturing yang Utamakan Efisiensi Bisnis

Sistem lean manufacturing atau yang biasa disebut lean manufacturing adalah sistem untuk memaksimalkan nilai produk bagi pelanggan sambil meminimalkan pemborosan. Hal ini dilakukan tanpa mengorbankan produktivitas. Jadi, sistem manufaktur dilakukan dengan berfokus pada meminimalkan pemborosan. Prinsip lean manufacturing umum digunakan dalam perusahaan manufaktur. Namun, prinsip ini tidak hanya dilakukan oleh produsen skala besar. Produsen skala … Read more

Marketing Channel yang Bisa Bantu Kembangkan Bisnis

Dalam bisnis, ada berbagai istilah yang perlu Anda pahami. Salah satunya marketing channel. Marketing channel adalah saluran pemasaran yang merupakan proses pendistribusian produk maupun layanan dari awal hingga akhir. Menurut Gartner, marketing channel adalah orang, organisasi, dan kegiatan yang membuat barang dan jasa tersedia untuk digunakan oleh konsumen. Secara sederhana, marketing channel adalah metode distribusi … Read more

Tips dan Cara Mengatasi Persaingan dengan Kompetitor

Pengetahuan mengenai apa itu kompetitor itu tidak cukup dalam mengatasi persaingan dengan kompetitor di pasar. Meski Anda bisa banyak belajar dari pesaing, Anda harus selalu waspada strategi bisnis Anda tidak dicuri oleh pesaing. Berikut sejumlah tips dan cara mengatasi persaingan dengan rival di pasaran. 1. Kenali Kompetitor Pelajari kompetitor dengan baik, mulai dari apa yang … Read more

Manfaat Memiliki Kompetitor

Apa itu kompetitor? Dalam pengertian sederhananya, kompetitor adalah pesaing atau rival. Ketika Anda sedang berusaha meraih sesuatu, pesaing juga menginginkan hal yang sama. Kalian pun bertarung untuk mendapatkan hal tersebut. Dalam dunia bisnis, keberadaan pesaing merupakan hal yang lumrah. Sekalipun Anda menawarkan produk atau jasa yang hanya ada satu-satunya di dunia, suatu hari akan muncul … Read more

EOQ Formula Penting dalam Manajemen Persediaan

EOQ adalah singkatan dari economic order quantity. Ia adalah sebuah formula atau rumus yang dapat membantu dalam manajemen barang persediaan. Saat berjualan melalui e-commerce, ketersediaan stok menjadi hal yang cukup penting. Namun, memiliki stok yang berlebih juga tidak baik untuk bisnis Anda. Para pemilik bisnis e-commerce pada umumnya, terutama yang masih pemula, selalu menggunakan firasat … Read more

Mailketing by Regrow

PT. Digital Bertuah Nusantara
Jl. Mangga No. 94B
Pekanbaru - Riau
Indonesia

© 2022 mailketing.co.id All rights reserved. ‍